Sabtu, 15 Oktober 2022

Doa memohon Ilmu Yang bermanfaat

 


Doa memohon ilmu yang bermanfaat agar dengannya mendekatkan diri kita kepada Allah.

اللَّهُمَّ انْفَعْنَا بِمَا عَلَّمْتَنَا، وَعَلِّمْنَا مَا يَنْفَعُنَا، وَزِدْنَا عِلْمًا يُقَرِّبُنَا إِلَيْكَ يَا رَحْمَنْ

Ya Allah, berikanlah manfaat dengan ilmu yang telah Engkau berikan kepada kami, ajarilah kami apa-apa yang bermanfaat bagi kami dan tambahkanlah ilmu yang dapat mendekatkan kami kepadaMu Wahai Tuhan Yang Maha Pemurah.

(HR. At-Tirmizi 3599, Ibnu Majah 3833 dari Abu Hurairah)🌹

Perkongsian oleh AF Ustaz Zahazan dalam Tafsir Kuliah Surah Al Israk

Adapun doa yang bersumber dari hadis riwayat Imam Ibnu Majah dari Abu Hurairah,



اللَّهُمَّ انْفَعْنِي بِمَا عَلَّمْتَنِي ، وَعَلِّمْنِي مَا يَنْفَعُنِي ، وَزِدْنِي عِلْمًا وَالْحَمْدُ لِلَّهِ عَلَى كُلِّ حَالٍ



Ertinya: Ya Allah, berilah kemanfaatan atas segala ilmu yang Engkau ajarkan padaku. Berilah padaku ilmu yang bermanfaat dan tambahkanlah ilmu kepadaku. Segala puji bagi Allah dalam setiap waktu.

Hadis Riwayat Ibnu Majah






0 ulasan:

Catat Ulasan